PRODUKSI JAS HUJAN MENINGKAT

  • 25 Januari 2021 19:35
PRODUKSI JAS HUJAN MENINGKAT
Pekerja menjahit jas hujan Edelweiss Raincoat di Kelurahan Leuwinutug, Citeureup, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Senin (25/1/2021). Pada masa puncak musim hujan, produksi jas hujan dari bahan taslan lateks impor tersebut mengalami peningkatan dibandingkan hari biasanya yakni sebanyak 200 menjadi 600 setelan jas hujan per bulan untuk memenuhi pesanan ke sejumlah wilayah di Jabodetabek, Sumatera, Bali dan Kalimantan. ANTARA FOTO/Arif Firmansyah/aww.
Related photo
Tags:
Image information
Image size
4000x2845
File size
1.57 MB
Created
25/01/2021 19:35 WIB
Photographer
Arif Firmansyah
Editor
Andika Wahyu