KUCING KUWUK SERAHAN WARGA

  • 26 Februari 2021 17:35
KUCING KUWUK SERAHAN WARGA
Salah satu kucing Kuwuk atau kucing hutan (prionailurus bengalensis) serahan warga berada di kandang observasi Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) resort Aceh Utara, di Lhokseumawe, Aceh, Jumat (26/2/2021). Kucing kuwuk dikenal juga macan akar itu salah satu dari enam jenis kucing yang dilindungi, yakni Kucing Merah (Catopuma badia), Kucing Batu (Pardofelis marmorata), Kucing Dampak (Felis planiceps ), Kucing Emas (Catopuma temmincki) dan kucing Bakau (Prionailurus viverrinus). ANTARA FOTO/Rahmad/hp.
Related photo
Tags:
Image information
Image size
4500x3000
File size
2.79 MB
Created
26/02/2021 17:35 WIB
Photographer
Rahmad
Editor
Hermanus Prihatna