KONFERENSI AVPN 2022 DI BALI

  • 21 Juni 2022 18:45
KONFERENSI AVPN 2022 DI BALI
Peserta mengikuti Konferensi Asian Venture Philanthropy Network (AVPN) 2022 di Nusa Dua, Badung, Bali, Selasa (21/6/2022). Konferensi itu mempertemukan berbagai filantropis, investor, dan pembuat kebijakan terkemuka di dunia untuk mengumumkan aliansi baru, meluncurkan potensi pendanaan baru, dan membentuk kemitraan strategis yang hasil pertemuannya akan menjadi masukan bagi agenda utama KTT G20. ANTARA FOTO/Fikri Yusuf/rwa.
Related photo
Tags:
Image information
Image size
3906x2600
File size
1.77 MB
Created
21/06/2022 18:45 WIB
Photographer
Fikri Yusuf
Editor
Puspa Perwitasari