AKSI PETANI TEBU.

  • 14 Desember 2011 13:10
AKSI PETANI TEBU.
JAKARTA, 14/12 - AKSI PETANI TEBU. Sejumlah petani tebu se-Indonesia yang tergabung dalam Asosiasi Petani Tebu Rakyat Indonesia (APTRI) menaburkan gula pasir impor ketika unjuk rasa di depan Kantor Kementerian Perdagangan, Jakarta Pusat, Rabu (14/12). Mereka selain menuntut pembatalan impor gula sebesar 500 ribu ton untuk alokasi tahun depan, juga meminta pengusutan adanya rembesan gula rafinasi di pasar konsumen sebesar 400 ribu ton serta gula selundupan asal Malaysia dan Thailand melalui Entikong dan Nunukan sebesar 720 ribu ton. FOTO ANTARA/Reno Esnir/Koz/Spt/11.
Related photo
Tags:
Image information
Image size
2838x1897
File size
984.37 KB
Created
14/12/2011 13:10 WIB
Photographer
Reno Esnir
Editor