Pemusnahan barang sitaan Bea Cukai Gorontalo

Petugas membakar barang sitaan pada pemusnahan barang kena cukai ilegal di Kota Gorontalo, Gorontalo, Rabu (21/6/2023). Bea Cukai Gorontalo memusnahkan barang sitaan hasil penindakan sejak tahun 2022 hingga Mei 2023 yang terdiri dari 35.609 batang rokok, 5.415 gram tembakau iris dan minuman keras ilegal. ANTARA FOTO/Adiwinata Solihin/hp.
Related photo
Tags: