Upacara peringatan HUT RI di Papua Barat Daya

Anggota Paskibraka mengibarkan Bendera Merah Putih saat upacara peringatan HUT ke-78 RI di Stadion Wombik Kota Sorong, Papua Barat Daya, Kamis (17/8/2023). Pertama kalinya pemerintah Provinsi Papua Barat Daya menyelenggarakan upacara HUT ke-78 RI di atas lahan yang akan dijadikan pusat perkantoran pemerintah provinsi Papua Barat Daya. ANTARA FOTO/Olha Mulalinda/tom.
Tags: