Presiden hadiri pengukuham GAMKI di Medan

  • 19 Agustus 2023 20:00
Presiden hadiri pengukuham GAMKI di Medan
Presiden Joko Widodo menyapa sejumlah peserta usai acara Pengukuhan Pengurus DPP Gerakan Angkatan Muda Kristen Indonesia (GAMKI) periode 2023-2026 di Lapangan Benteng, Medan, Sumatera Utara, Sabtu (19/8/2023). Pengukuhan kepengurusan Dewan Pimpinan Pusat dan pembukaan Rapat Kerja Nasional (Rakernas) GAMKI yang diikuti sekitar 7.000 peserta dari berbagai daerah di Indonesia tersebut mengusung tema "GAMKI Bertransformasi, Berinovasi, dan Berkelanjutan". ANTARA FOTO/Fransisco Carolio/foc.
Tags:
Image information
Image size
5000x3339
File size
2.08 MB
Created
19/08/2023 20:00 WIB
Photographer
Fransiscocarollio
Editor
Fanny Octavianus