Jalan trans Sulawesi putus akibat banjir bandang di Konawe Utara

  • 12 Mei 2024 00:20
Jalan trans Sulawesi putus akibat banjir bandang di Konawe Utara
Foto udara beberapa unit kendaraan berada di atas perahu rakit di jalan trans Sulawesi penghubung 3 provinsi di Desa Sambandete, Kecamatan Oheo, Konawe Utara, Sulawesi Tenggara, Sabtu (11/5/2024). Meluapnya Sungai Lalindu menyebabkan antrean kendaran lebih tiga kilometer di jalan trans Sulawesi yang menghubungkan Sulawesi Tengah, Gorontalo dan Sulawesi Utara akibat meluapnya Sungai Lalindu sementara kendaraan harus menunggu selama 3 hari untuk mendapat giliran melintasi banjir menggunakan jasa perahu rakit. ANTARA FOTO/Jojon/aww.
Related photo
Tags:
Image information
Image size
3000x2248
File size
2.73 MB
Created
12/05/2024 00:20 WIB
Photographer
Jojon
Editor
Andika Wahyu