RANKONG KALIMANTAN

  • 26 Februari 2013 21:05
RANKONG KALIMANTAN
JAKARTA, 26/2 - RANKONG KALIMANTAN. Seekor Rangkong jenis Kangkareng Perut-putih atau Burung Kelingking (Anthracoceros albirostris) terbang menghampiri ranting di sebuah hutan konservasi milik sebuah perusahaan kelapa sawit di Muara Wahau, Kutai Timur, Kalimantan Timur, Selasa (26/2). Rangkong atau Enggang (Hornbill) terdiri atas 57 spesies yang tersebar di Asia dan Arika. 14 jenis diantaranya terdapat di Indonesia. FOTO ANTARA/Zabur Karuru/nz/13
Related photo
Tags:
Image information
Image size
3000x1992
File size
1.58 MB
Created
26/02/2013 21:05 WIB
Photographer
Zabur Karuru
Editor