Pemahaman Baru Gizi Batita

  • 25 Februari 2014 17:45
Pemahaman Baru Gizi Batita
Moderator dr Ryan Thamrin (kiri) memimpin diskusi saat Departemen Ilmu Kedokteran-Komunitas, Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI) menggelar diskusi dengan tema ÒPemahaman Baru tentang Gizi Batita" di Jakarta, Selasa (25/2). Hal ini untuk mengingatkan orang tua tentang pentingnya kesehatan asupan nutrisi dan saluran pencernaan pada anak pada 1.000 hari pertama kehidupan adalah masa yang paling krusial, bersifat permanen dan tidak dapat dikoreksi. Masa ini terhitung sejak 270 hari selama dalam kandungan ibu, hingga 730 hari setelah anak lahir. ANTARA FOTO/pd/14
Tags:
Image information
Image size
1024x665
File size
271.46 KB
Created
25/02/2014 17:45 WIB
Photographer
Editor