PENGGABUNGAN BANK SYARIAH BUMN

  • 18 Februari 2015 19:50
PENGGABUNGAN BANK SYARIAH BUMN
Seorang petugas teller melayani nasabah di Bank BNI Syariah, Surabaya, Rabu (18/2). Rencana penggabungan atau merger bank-bank syariah yang menjadi anak usaha bank Badan Usaha Milik Negara (BUMN) merupakan salah satu langkah organik yang ditempuh Kementerian BUMN untuk mengembangkan industri perbankan syariah di Indonesia, menyusul lambatnya perkembangan ekonomi syariah yang penetrasinya dari sisi asset hanya sekitar 4 persen dibandingkan bank konvensional . ANTARA FOTO/Eric Ireng/ss/ama/15
Tags:
Image information
Image size
4912x3264
File size
1.06 MB
Created
18/02/2015 19:50 WIB
Photographer
Eric Ireng
Editor