UTV TERCEPAT KEJURNAS OFFROAD

  • 11 Oktober 2015 19:40
UTV TERCEPAT KEJURNAS OFFROAD
Pasangan pebalap offroad Atuy Faturahman/Indra Artanto dari CG Racing Team memacu mobil jenis UTV pada final Kerjurnas Speed Offroad Putaran 6 di Sirkuit Tembong Serang, Banten, Minggu (11/10). Pasangan ini akhirnya menjadi juara kelas UTV dengan mencatat waktu tercepat dalam Kejurnas yang diikuti 255 peserta dari berbagai daerah itu. ANTARA FOTO/Asep Fathulrahman/pd/15
Tags:
Image information
Image size
3500x2325
File size
1.16 MB
Created
11/10/2015 19:40 WIB
Photographer
Asep Fathulrahman
Editor