SIMULASI MITIGASI BENCANA TSUNAMI

  • 13 November 2015 19:30
SIMULASI MITIGASI BENCANA TSUNAMI
Tim paramedis mengevakuasi korban luka berat saat simulasi mitigasi bencana tsunami di Pantai Sidem, Tulungagung, Jawa Timur, Jumat (13/11). Simulasi tersebut digelar tim terpadu penanggulangan bencana daerah setempat guna melatih kesiapsiagaan relawan serta masyarakat di perkampungan nelayan dalam menghadapi potensi bencana tsunami di pesisir selatan Jawa. ANTARA FOTO/Destyan Sujarwoko/kye/15
Tags:
Image information
Image size
3200x4681
File size
1.31 MB
Created
13/11/2015 19:30 WIB
Photographer
Destyan Sujarwoko
Editor