GAJAH JINAK UNTUK CRU

  • 26 Januari 2016 11:20
GAJAH JINAK UNTUK CRU
Sejumlah warga menyaksikan gajah sumatera ( Elephas Maximus Sumatresnsis) sebelum dibawa ke tempat penakaran gajah atau Concervation Response Unit (CRU) gajah di depan Pusat Pemerintahan Aceh Timur, Aceh, Selasa (26/1). Menurut keterangan Kadis Kehutanan Aceh Timur, gajah jinak tersebut akan dimanfaatkan untuk menggiring gajah-gajah liar yang ada dikawasan hutan setempat. ANTARA FOTO/Syifa Yulinnas/pd/16.
Related photo
Tags:
Image information
Image size
3000x2000
File size
2.85 MB
Created
26/01/2016 11:20 WIB
Photographer
Syifa Yulinnas
Editor