OPERASI SIMPATIK ACEH 2016

  • 18 Maret 2016 16:00
OPERASI SIMPATIK ACEH 2016
Polisi Wanita (Polwan) cilik membagikan bunga kepada pengendara motor saat Operasi Simpatik Rencong 2016 di jalan Protokol Lhokseumawe, Provinsi Aceh, Jumat (18/3). Operasi simpatik dengan membagikan 1000 mawar merah dan 500 unit helm gratis kepada pengguna jalan yang menaati peraturan berlalu lintas itu bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat agar disiplin dan tertib berlalulintas. ANTARA FOTO/Rahmad/ama/16
Tags:
Image information
Image size
3000x2000
File size
921.49 KB
Created
18/03/2016 16:00 WIB
Photographer
Rahmad
Editor