PEMETAAN KELAUTAN SELAT SUNDA

  • 3 Agustus 2016 15:15
PEMETAAN KELAUTAN SELAT SUNDA
Deputi I Bidang Kedaulatan Maritim Kemenko Kemaritiman Arif Havas Oegroseno (kedua kiri) melihat ruang kemudi kapal riset KRI Rigel saat pembukaan Survei dan Pemetaan Selat Sunda di Selat Sunda, Banten, Rabu (3/8). Penelitian Hidro-Oseanografi tersebut bertujuan memetakan alur trafik kapal yang semakin sibuk, membuat simulasi pengaturan trafik kapal, hingga peta potensi kekayaan laut Selat Sunda yang dilakukan Kemenko Kemaritiman dengan TNI AL selama 50 hari ke depa dengan menggunakan kapal riset tercanggih milik TNI Angkatan Laut KRI Rigel. ANTARA FOTO/Asep Fathulrahman/foc/16.
Related photo
Tags:
Image information
Image size
3500x2179
File size
1.6 MB
Created
03/08/2016 15:15 WIB
Photographer
Asep Fathulrahman
Editor