PRODUKSI KEDELAI TANAH PASANG SURUT

  • 6 September 2016 21:25
PRODUKSI KEDELAI TANAH PASANG SURUT
Petugas Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian (BPPT) Kementerian Pertanian menata kacang kedelai kualitas bagus pada Pameran Produk Pertanian di Simpang, Berbak, Tanjung Jabung Timur, Jambi, Selasa (6/9). BPPT menyebutkan, rata-rata produksi kacang kedelai di tanah pasang surut provinsi itu yang menggunakan teknologi budidaya jenuh air kerja sama Kementerian Pertanian dengan Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Institut Pertanian Bogor (IPB) telah mencapai 2,1 ton sampai 2,6 ton per hektar atau lebih tinggi dari rata-rata produksi kedelai nasional yang baru mencapai 1,3 ton per hektar. ANTARA FOTO/Wahdi Septiawan/aww/16.
Tags:
Image information
Image size
3000x1968
File size
1.96 MB
Created
06/09/2016 21:25 WIB
Photographer
Wahdi Septiawan
Editor