PAMERAN OTOMOTIF CAGAR BUDAYA

  • 26 November 2016 17:25
PAMERAN OTOMOTIF CAGAR BUDAYA
Pengunjung mengamati sepeda motor antik peninggalan masa Perang Dunia II saat pembukaan Pameran Otomotif Cagar Budaya di halaman museum Airlangga, Kota Kediri, Jawa Timur, Sabtu (26/11). Kegiatan yang digagas oleh Motor Antik Indonesia Chapter (Maci) yang menaungi sedikitnya 200 motor antik se-Kota Kediri tersebut bertujuan mensosialisasikan kepada masyarakat bahwa motor antik menjadi bagian dari cagar budaya yang patut dilestarikan sekaligus memperjuangkan lahirnya peraturan daerah guna melegalkan motor antik dapat dikendarai di jalan raya tanpa memiliki Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK). ANTARA FOTO/Prasetia Fauzani/pd/16
Tags:
Image information
Image size
3200x2133
File size
1.7 MB
Created
26/11/2016 17:25 WIB
Photographer
Prasetia Fauzani
Editor