PANEN MENDONG MENURUN

  • 15 Maret 2017 16:05
PANEN MENDONG MENURUN
Buruh tani memanen tanaman Mendong di Kampung Sinagaraja, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat, Rabu (15/3). Akibat cuaca tidak menentu dan sering diguyur hujan membuat hasil panen mendong untuk bahan baku pembuatan tikar serta kerajinan, menurun menjadi satu kuital yang biasanya bisa menghasilkan dua kuital per 70 meter persegi luas lahan, dan berdampak harga jual mendong kering turun menjadi Rp700 ribu per kuital. ANTARA FOTO/Adeng Bustomi/ama/17
Tags:
Image information
Image size
3000x1987
File size
1.29 MB
Created
15/03/2017 16:05 WIB
Photographer
Adeng Bustomi
Editor