JARINGAN GAS PGN UNTUK INDUSTRI DAN UKM

  • 19 Desember 2017 19:30
JARINGAN GAS PGN UNTUK INDUSTRI DAN UKM
Pekerja mengolah makanan ringan kemasan dengan menggunakan energi gas bumi Perusahaan Gas Negara (PGN) di tempat pembuatan makanan ringan Inti Pangan, Bogor, Jawa Barat, Selasa (19/12). Perusahaan Gas Negara TBK menargetkan penjualan gas bumi dibeberapa kawasan industri dan usaha kecil menengah, karena pemakaian gas bumi menghemat 40 persen dibandingkan bahan bakar lainnya. Saat ini PGN telah memasok lebih dari 1.658 industri dan pembangkit listrik, 1.984 pelanggan komersial, dan 177.710 pelanggan rumah tangga dibangun dengan investasi PGN sendiri. ANTARAFOTO/Yulius Satria Wijaya/pd/17.
Tags:
Image information
Image size
4000x2678
File size
1.48 MB
Created
19/12/2017 19:30 WIB
Photographer
Yulius Satria Wijaya
Editor