KELAHIRAN BAYI ANOA DI MANADO

  • 11 Januari 2018 15:00
KELAHIRAN BAYI ANOA DI MANADO
Anoa betina bernama Ana bersama dengan bayi Anoa, Anara yang baru lahir, berada di Anoa Breeding Center (Pusat Pengembangbiakan Anoa) di Balai Litbang Lingkungan Hidup dan Kehutanan (BP2LHK) Manado, Sulawesi Utara, Kamis (11/1). Anoa merupakan hewan langka endemik Sulawesi yang termasuk dalam kategori terancam punah. Kelahiran Anara adalah anak Anoa kedua yang lahir secara alami tanpa bantuan medis. ANTARA FOTO/Adwit B Pramono/foc/18.
Tags:
Image information
Image size
4000x2666
File size
3.38 MB
Created
11/01/2018 15:00 WIB
Photographer
Adwit B Pramono
Editor