PERAWATAN PRASASTI KLENTENG TAY KAK SIE

  • 16 April 2018 15:50
PERAWATAN PRASASTI KLENTENG TAY KAK SIE
Pengurus menebalkan tulisan aksara Han Tionghoa saat merawat Prasasti Pemugaran Tay Kak Sie di kawasan Klenteng Tay Kak Sie, Semarang, Jawa Tengah, Senin (16/4). Perawatan sejumlah prasasti yang mencatat pemugaran klenteng tersebut pada era Kekaisaran Xuan Feng Dinasti Qing (1850-1861) hingga era Republik Tiongkok (1912-1942) itu untuk menjaga literatur sejarah Klenteng Tay Kak Sie yang berdiri sejak tahun 1771. ANTARA FOTO/Aji Styawan/foc/18.
Tags:
Image information
Image size
3556x2369
File size
3.95 MB
Created
16/04/2018 15:50 WIB
Photographer
Aji Styawan
Editor