PERBAIKAN JALAN USAID LINTAS BARAT

  • 7 Mei 2018 22:15
PERBAIKAN JALAN USAID LINTAS BARAT
Petugas dengan alat berat melakukan pengerasan badan jalan nasional lintas barat provinsi Aceh di kawasan Leupung, Kecamatan Leupung, kabupaten Aceh Besar, provinsi Aceh, Senin (7/5). Jalan nasional lintas barat yang dibagun lembaga donor USAID pasca tsunami 2004 lalu itu mengalami kerusakan sepanjang 4,2 kilometer dan ditargetkan selesai diperbaiki sebelum mudik Lebaran. ANTARA FOTO/Ampelsa/ama/18
Tags:
Image information
Image size
4000x2656
File size
3.98 MB
Created
07/05/2018 22:15 WIB
Photographer
Ampelsa
Editor