PEMENTASAN TEATER POTLOT

  • 13 Oktober 2018 22:35
PEMENTASAN TEATER POTLOT
Pelakon dari Teater Potlot mementaskan naskah "Rawa Gambut" karya Conie Sema di Gedung Teater Taman Budaya Jambi, Jambi, Sabtu (13/10). Pementasan kelompok teater asal Palembang dalam rangka "Road Show Sumatera" tersebut bercerita tentang kerusakan hutan dan lahan gambut akibat penjarahan, kebakaran, dan ekspansi perkebunan skala besar. ANTARA FOTO/Wahdi Septiawan/kye/18.
Related photo
Tags:
Image information
Image size
4000x2656
File size
1.77 MB
Created
13/10/2018 22:35 WIB
Photographer
Wahdi Septiawan
Editor