TRADISI NYADRAN DAM BAGONG

  • 19 Juli 2019 15:40
TRADISI NYADRAN DAM BAGONG
Warga berpakaian adat melempar kepala kerbau ke dasar bendung irigasi Dam Bagong, Trenggalek, Jawa Timur, Jumat (19/7/2019). Ritual nyadran itu diigelar setiap Jumat Kliwon bulan Selo dalam penanggalan Jawa, dengan tujuan menjaga dan melestarikan nilai-nilai kearifan lokal sekaligus bentuk syukur atas keberadaan bendung irigasi yang selama ini mengairi ribuan hektare sawah di empat kecamatan setempat itu. ANTARA FOTO/Destyan Sujarwoko/foc.
Related photo
Tags:
Image information
Image size
4000x2654
File size
2.12 MB
Created
19/07/2019 15:40 WIB
Photographer
Destyan Sujarwoko
Editor
Fanny Octavianus